oleh

Potensi Pertanian di Dapil III Belum Dikelola Maksimal

KUALA PEMBUANG, inikalteng.com – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan, Nardi mengatakan, saat ini potensi pertanian di Daerah Pemilihan (Dapil) III belum dikelola maksimal.

“Saya berharap Pemerintah Kabupaten Seruyan melalui Dinas Pertanian dapat membantu masyarakat dalam mengelola pertanian di dapil III ini,” kata Nardi, Selasa (13/6/2023).

Baca Juga :  Anggota DPRD Seruyan Ini Berharap SDA Dikelola Secara Baik

Tidak hanya jagung, lanjut Nardi, potensi pertanian seperti padi  sangat potensial dikembangkan di wilayah tersebut.

“Hasil panen jagung dan padi cukup besar. Kami berharap agar ke depannya, Dinas Pertanian Kabupaten Seruyan dapat mengembangkan sektor pertanian di wilayah tersebut.

Baca Juga :  KUA-PPAS APBD Seruyan 2023 Mulai Dibahas

Untuk diketahui,  Dapil III yang meliputi Kecamatan Seruyan Tengah, Seruyan Hulu, Batu Ampar dan Suling Tambun. (dod/red3)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BACA JUGA