oleh

Pesawat Lion Air Tabrak Garbarata Bandara Mopah Merauke

-Nasional-111 views

MERAUKE, inikalteng.com – Pesawat Lion Air mengalami insiden kecelakaan di Bandara Mopah Merauke pada Kamis (26/1) sekitar pukul 09.10 WIT. Pesawat tujuan Sentani, Kabupaten Jayapura itu menabrak atap garbarata bandara.

Baca Juga :  Teras Dorong Kebijakan Berpihak Pada Disabilitas

Insiden tabrakan itu terkonfirmasi oleh Kapolres Merauke AKBP Sandi Sultan saat dihubungi ANTARA.

“Memang benar pesawat milik Lion Air tujuan Sentani, Kabupaten Jayapura, mengalami insiden menabrak atap garbarata Bandara Mopah,” katanya.

Baca Juga :  Gubernur Bermohon Ke Presiden Evaluasi Ijin HGU PBS dan HTI di Kalteng

Namun, Kapolres Merauke belum bisa menjelaskan lebih rinci soal kronologi maupun kondisi terkini para penumpan setelah Pesawat Lion Air itu mengalami kecelakaan.

Dia mengatakan saat ini pihaknya masih menunggu laporan lengkap mengenai kejadian tersebut. (ant/suara.com/red4)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BACA JUGA